Jumat, 19 Agustus 2011

Tips untuk mengatasi wajah berminyak


mengatasi wajah berminyak

sehat dan cantik alami
Memiliki wajah berminyakternyata dapat mengurangi kepercayaan diri seseorang. Karena dengan wajah berminyak, wajah kita akan nampak kusam dan kotor. Selain itu anda akan repot dengan seringnya membersihkan minyak dari wajah dengan tisu. Faktor penyebab wajah berminyak adalah faktor hormonal, biasanya pada masa puber. selain itu, makanan manis dan berlemak membuat wajah Anda lebih aktif memproduksi kadar minyak.

Berikut Tips untuk mengatasi wajah berminyak:

  1. Jangan pernah makan makanan yang berlemak atau yang digoreng. Bukan tidak boleh sama sekali,tetapi cukup dikurangi saja kadarnya. Karena bagaimana pun juga makanan berlemak pun penting untuk tubuh, misalnya telur. Ganti makanan berlemak menjadi makanan kaya serat, sayur misalnya.
  2. Jangan memakai pelembab wajah yang mengandung minyak. Pakailah pelembab wajah yang berbahan dasar air. Karena pada umumnya pelembab yang berbahan dasar minyak, dapat membuat kulit cepat kotor dan dapat membuat komedo lebih cepat tumbuh.
  3. Pakai bedak bayi untuk perawatan awal. Memaki bedak pada dapat membuat kulit wajah menjadi berat. Dan wajah akan semakin berminyak.
  4. Cuci muka seminggu 2x dengan air hangat, Air hangat dapat membuat kulit menjadi kering.Jangan terlalu sering, nanti wajah anda akan menjadi keriput.
  5. Jangan memakai sabun yang mempunyai alkohol berlebih. Pilihlah yang mempunyai bahan dasar alami. Rekomendasi gunakan sabun HerbalSkin Lulur Spayang berbahan dasar alami yang bisa mengatasi wajah berminyak dan menghaluskan kulit wajah. Untuk informasi KLIK SINI.
  6. Rajin berolahraga dan banyak minum air putih. Air dapat mengikat minyak dalam tubuh. Selain itu madu juga dipercaya dapat menetralisir lemak dan menjaga metabolisme dalam tubuh.
  7. Jangan stress dan istirahat secukupnya
sehat dan cantik alami

Tidak ada komentar:

Posting Komentar